Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

CARA CEPAT MENAMBAH BERAT BADAN

          Ternyata selain menurunkan berat badan,, banyak juga orang yang justru berusaha bagaimana caranya menambah berat badan. Nah dari beberapa informasi yang saya baca sana sini dan saya simpulkan, berikut beberapa infonya.. semoga bermanfaat teman :)
 
           Pertama-tama kenali dulu faktornya, apa akar penyebab nya
1. Faktor Kebiasaan (Aktivitas Sehari-hari)
       Kebiasaan tiap orang dengan yang lain tentunnya lain. Si A yang memang tidak terlalu sibuk sehingga selalu ada waktu makan, ada waktu luang untuk istirahat cenderung lebih mudah menyimpan makanan (protein,le,ak,karbohidrat) dalam tubuh dibanding kan si B yang seorang penyibuk, hampir tidak ada waktu istirahat, bahkan makanpun kalau ingat. 
2. Faktor Kesehatan
       Faktor kesehatan yang sering adalah gangguan adsorbsi di sistem pencernaan ( penyerapan), atau adanya maladsorbsi. Gangguan itu menyebabkan tubuh tidak dapat menyerap nutrisi dari makanan yang kita makan secara maksimal. Jadi seberapa banyakpun kita makan namun jika memiliki gangguan adsorbsi pada saluran pencernaan, maka akan sia-sia. 
3.Faktor Genetik
     Nah faktor yang satu ini adalah faktor yang sangat susah dilawan karena merupakan kodrat dari Tuhan. Namun apa salahnya kita terus mencoba, because "nothing is impposible with GOD "

        Baiklah langsung saja yaa.... Dari faktor-faktor diatas maka dapat disimpulkan beberapa cara supaya berat badan bertambah...
 1. Pertama harus menetapkan target, jangan sampai niat baik buat nambah berat badan justru   jadi momok yang membawa kita ke "obesitas" .
2. Konsumsi makanan yang berprotein tinggi, kalori dari karbohidrat, dan lemak sehat. Dan satu yang menjadi kunci pastikan bahwa kalori yang masuk ke tubuh lebih besar jumlahnya dibandingkan kalori yang kita butuhkan un.tuk aktivitas sehari-hari.
3. Pola hidup sehat, meskipun tujuan nya adalah menambah berat badan, namun jangan sampai jadi makan apapun dan kapapun . Hindari makan makanan lemak jenuh karena itu justru akan membahayakan kesehatan.
 
4. Jangan minum sebelum makan, karena itu justru membuat rasa kenyang lebih cepat
5.Kunyahlah makanan lebih lama. Karena semakin kecil partikel makanan maka nutrisi yang dapat diserap oleh usus akan lebih banyak. 
6.Jangan begadang dan Tidur yang cukup. Karena saat tidur, perbaikan sel-sel sedang bekerja secara maksimal
7. Kurangi merokok :)
8.Konsumsi susu sebelum tidur, (kalau ingin lebih cepat , konsumsi lah susu hamil..hehe karena kandungan didalamnya lebih tinggi... hihihi)
      
      oke that's all..semoga bermanfaat teman :*









  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar